Beberapa Tips Menghilangkan Embun Pada Kaca Mobil

Cuaca hujan memang benar dapat membuat mobilitas anda ketika berkendara terbatas karena hal itu sangat disarankan untuk Anda dapat menurunkan kecepatan ketika berkendara di musim hujan karena nantinya hujan dapat menyebabkan kaca mobil anda menjadi berembun

Embun bisa muncul dikarenakan adanya perbedaan suhu luar mobil dengan suhu yang ada di dalam mobil biasanya hal tersebut akan terjadi karena ada masalah pada AC mobil Anda apabila sudah Begitu pun pastinya akan dapat mengganggu mobilitas ada saat berkendara

Dengan begitu artikel ini akan memberitahukan kepada anda beberapa tips untuk menghilangkan embun pada kaca mobil anda ketika Cuaca lagi hujan simak sampai habis ya

1. Menurunkan temperatur dalam mobil
Hal pertama kali yang harus anda lakukan apabila ingin menghilangkan embun pada kaca mobil anda yaitu di mana Anda harus menurunkan temperatur yang ada di dalam mobil karena embun yang muncul Hal tersebut dikarenakan suhu di luar lebih dingin daripada suhu di dalam kabin dengan begitu hujan dapat membuat suhu di luar mobil menjadi lebih dingin dengan begitu Anda harus mengatasinya dengan menurunkan temperatur yang ada di dalam mobil hingga suhu luar luar mobil setara dengan suhu di dalam mobil

2. Memanfaatkan fitur defrost
Pada zaman sekarang banyak sekali mobil-mobil yang sudah dilengkapi oleh fitur defrost, Fitur ini berguna untuk menghilangkan embun pada kaca mobil anda ketika hujan ventilasi defrost biasanya terletak pada kedua Sisi yang ada di ujung dasbor Anda apabila embun terjadi pada kaca bagian belakang mobil anda anda dapat menggunakan fitur defrost bagian belakang

3. Mengaktifkan fitur sirkulasi
Selanjutnya cara lain agar anda dapat menghilangkan embun pada kaca mobil anda yaitu di mana Anda harus menggunakan tombol reset kulasi ketika fungsi tersebut diaktifkan maka nantinya mobil anda akan memasukkan udara dari luar dan menghembuskan udara dari dalam tanpa harus mengubah temperatur yang ada

Dengan begitu nantinya tidak akan ada perbedaan suhu yang dapat menyebabkan embun terjadi karena suhu pada luar mobil anda sudah setara dengan suhu di dalam mobil